Rutan Praya Terima Kunjungan Tim Monev KPKNL Mataram

    Rutan Praya Terima Kunjungan Tim Monev KPKNL Mataram

    Lombok Tengah NTB - Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Praya Kanwil Kemenkumham Nusa Tenggara Barat menerima kunjungan dari Tim Monetoring dan Evaluasi (Monev) KPKNL Mataram, Senin (27/05).

    Kunjungan Tim Monev KPKNL Mataram disambut langsung Kepala Rutan Praya didampingi Pengelolah BMN, Masniar Dahlia dan Lalu Erik Bahtiar di ruang pertemuan. 

    Kepala Rutan Praya Aris Sakuriyadi menyampaikan, tujuan Tim KPKNL ini untuk melaksanakan Monitoring dan Evaluasi barang milik negara (BMN) yang ada di Rutan Praya.

    ”Terima kasih atas kunjungan Tim KPKNL Mataram dan berharap sinergitas dan harmonisasi tetap terjalin, ” ujar Aris

    “Monitoring ini dilakukan secara rutin untuk menjamin pengelolahan barang milik negara (BMN) yang digunakan dapat berjalan dengan baik, ” katanya.

    Aris juga berharap, dengan adanya Monitoring dan Evaluasi (Monev) dari KPKNL ini, segala administrasi akan Barang Milik Negara (BMN) yang ada di Rutan Praya tercatat dengan lengkap dan terukur.(Adb) 

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Seorang Pria di Lombok Tengah Ditemukan...

    Artikel Berikutnya

    Perketat Pengawasan Terhadap Anggota, Sie...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kebun Ketahanan Pangan Makorem 012/TU Jadi Sarana Edukasi Alam Bagi Anak PAUD
    Polri: Pendaftar Rekrutmen Bakomsus Pangan Hingga Hari Kedua 2.953 Orang
    Hendri Kampai: Berkaca dari Singapura, Pelajaran Berharga untuk Indonesia

    Tags